Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

10 Penemuan Sains Misterius Yang Bikin Ilmuwan Bingung

Gambar
Irvann3ws- Banyak penemuan sains yang saat ini masih misterius. Bertahun-tahun penelitian mencoba menguak misteri tersebut tapi tak ada hasil yang memuaskan. Bahkan hingga kini banyak ilmuwan yang belum bisa menguak asal usul sains itu. Mulai dari jejak di Planet Mars hingga mumi. Penemuan-penemuan itu hingga kini pun masih menjadi bahan diskusi yang seru. Manusia memang belum bisa menguak misteri dunia. Tak mengherankan, apa yang bisa kita lihat hanya jadi sebutir debu bila dibandingkan dengan besar dunia keseluruhan. Dilansir dari Listamaze.com, ini 10 penemuan yang masih misterius dan bikin bingung ilmuwan hingga sekarang: 1. Jejak di Mars Planet merah ini masih menyimpan banyak misteri. Ilmuwan sudah mengirimkan satelit dan alat canggih lainnya untuk meneliti permukaannya. Dari data yang bisa diambil, banyak jejak hitam yang hanya muncul pada permukaan Mars yang hangat. Bikin penasaran, ilmuwan masih belum tahu apa arti dari jejak ini. 2. Mumi Mumi sudah dite

5 Misteri Artefak Kuno Yang Sulit Dipecahkan Ilmuwan

Gambar
Kadangkala untuk memecahkan misteri dari peradaban ratusan tahun lalu dibutuhkan banyak data, observasi serta dokumen. Namun, tak selalu artefak dan sisa-sisa pustaka sejarah bisa dipecahkan secara langsung. Sehingga artefak sejak peradaban di masa lampau masih menimbulkan teka-teki hingga saat ini. Berikut lima artefak yang masih menjadi misteri, melansir Mirror. 1. Pigura bersegi dua belas dari peradaban Romawi Biasa disebut dengan Roman Dodeca.hedrons atau Perunggu pigura bersegi dua belas. Pigura tersebut biasa ditemukan dalam wilayah peninggalan peradaban Romawi. Meski kerap digunakan pada zamannya, namun para sejarawan tak pernah menemukan dokumen apapun yang merujuk pada fungsi dari artefak tersebut. Hingga saat ini belum pernah ada yang tahu kegunaan dari figura perunggu tersebut. Hingga menimbulakan perdebatan dari para tim peneliti. Ada yang menduga kuat bahwa benda tersebut digunakan untuk tujuan navigasi. Selain itu, ada pula yang menyebutkan bahwa figura b

8 Misteri Mumi Mesir Yang Belum Anda Tahu

Gambar
Mesir, sebuah negeri yang menyimpan eksotisme masa lalu hingga hari ini. Banyak sekali wisatawan yang datang ke negeri piramid ini untuk menikmati kekayaan kultur dan budaya Timur Tengah yang keren. Belum lagi dengan ‘warisan’ mumi alias mayat yang diawetkan dan tetap utuh hingga hari ini, bikin penasaran! Banyak banget film Hollywood yang mengangkat tema tentang Mumi ini. Kalau selama ini yang Anda tahu adalah Mumi adalah mayat yang dibebat kain dan diberi balsam, beberapa fakta di bawah ini pasti bikin Anda makin penasaran tentang rahasia Mumi bisa awet walau sudah ribuan tahun: 1. 4 Organ Tubuh Dikeluarkan Sebelum Proses Mumifikasi Salah satu kunci Mumi bisa awet hingga bertahun-tahun adalah 4 organ tubuh dari mayat akan dikeluarkan dulu. Organ apa saja itu? Paru-paru, hati, isi perut dan usus akan dikeluarkan lewat proses pembedahan. Alasannya adalah, 4 organ ini berpotensi membusuk dan akan membuat Mumi bau, tidak awet dan rusak. 4 Organ Tubuh Dikeluarkan Sebelum Pr

10 Misteri Peradaban Mesir Kuno Ini Membuat Ilmuwan Bingung!

Gambar
Peradaban Mesir Kuno memang sering membuat banyak orang kagum sekaligus penasaran. Bangunan arsitekturnya yang megah dan kehidupan Timur Tengah yang eksotis menjadi alasan mengapa peradaban ini begitu menarik perhatian. Tidak hanya itu saja, kerajaan kuno ini juga memiliki begitu banyak misteri yang belum terpecahkan hingga kini. Mungkin juga karena misteri-misteri inilah banyak ilmuwan yang berusaha keras untuk menguak misteri di balik peradaban Mesir kuno. 1. Hilangnya Nefertiti Nefertiti adalah seorang istri dari Firaun Akhenaten yang berkuasa sejak tahun 1353 hingga 1336 SM. Ia juga merupakan seorang sosok misterius dari Mesir kuno yang tidak diketahui asal-usulnya dan terkenal dengan kecantikannya yang luar biasa. Nefertiti akhirnya dikenal sebagai pemimpin Nil dan dianggap sebagai putri dewa-dewa karena berhasil meraih kekuasaan dan pengaruh yang setara dengan suaminya. Namun pada masa kepemimpinan Akhenaten di tahun ke-12, namanya tiba-tiba hilang begitu saja dari c

4 Misteri Pada Manusia Yang Belom Terpecahkan

Gambar
Misteri Pada Manusia yang Belum Terpecahkan Menurut laporan Life Science Amerika Serikat, bahwa sejumlah besar misteri yang sulit dipecahkan dalam tubuh manusia terhimpun di dalam otak besar. Otak besar merupakan organ yang paling membingungkan, seperti misalnya hidup dan mati, kesadaran, tidur dsb, semua itu adalah misteri yang belum mampu dipecahkan manusia hingga saat ini. 1. Mimpi Jika kita menanyakan soal yang sama pada 10 orang, apa yang menyebabkan kita bermimpi? Mungkin kita akan memperoleh 10 jawaban yang tidak sama. Ini dikarenakan misteri yang belum bisa dipecahkan ilmuwan saat ini. Teori pertama bahwa melalui rangsangan saraf informasi antar molekul otak besar menjalankan latihan terhadap otak besar selama mimpi berlangsung. Teori lainnya adalah orang-orang bermimpi akan tugas dan perasaan yang tidak sempat diperhatikan lagi, dalam proses demikian bisa membantu kita sahabat irvann3ws.blogspot.com memperkuat ingatan dan pikiran. Umumnya, ilmuwan setuju dengan pengertia

Inilah 5 Kota Legendaris Yang Hilang Dan Ditemukan Kembali

Gambar
Sejarah umat manusia dan bumi tentunya memiliki perbedaan dalam pengertiannya. Sejarah umat manusia merujuk kepada segala tatanan kehidupan manusia yang hidup di bumi ini, sedangkan sejarah bumi adalah bidang yang cakupannya merujuk pada proses geologis bumi sejak awal terbentuknya hingga saat ini. Kita mungkin tidak akan pernah benar-benar tahu secara detail mengenai bentuk-bentuk aktivitas manusia pada awal keberadaannya di muka bumi ini. Sampai sekarang, awal mula manusia masih menjadi topik yang diperdebatkan oleh para ahli. Sejauh ini, manusia hanya bisa menelusuri sejarah leluhur mereka dari peninggalan-peninggalan di zaman dahulu. Dari penelusuran jejak-jejak sejarah manusia di bumi, dapat diperkirakan bahwa dulunya manusia hidup dengan cara nomaden atau berpindah-pindah tempat. Makanya, pada saat itu manusia mungkin belum mengenal konsep otonomi daerah seperti yang sudah lumrah di zaman sekarang. Manusia baru mulai hidup menetap sejak Revolusi Pertanian (antara 8000 – 5000 SM

8 Kasus Rahasia FBI Yang Belum Terpecahkan

Gambar
Ada banyak kejadian aneh dan misterius yang tak dapat dijelaskan dengan akal sehat. Secara ilmiah sulit diuraikan, mungkin hanya lewat supranatural. Berikut 10 kejadian aneh dan misterius dari berbagai pelosok dunia yang masuk kedalam kasus X Files 1.Rumah Hantu The Amityville Anda pernah nonton film horror Amityville House? Tahukah Film yang diangkat dari novel horror karangan George dan Kathy Lutz, begitu menyeramkan ketika ditayangkan di layar lebar. Tapi tahukah anda kalau sebenarnya semua kejadian horror itu adalah kisah nyata. George dan Kathy menulisnya dalam novel berdasarkan kejadian sebenarnya yang kemudian diangkat ke layar lebar. Orang percaya bahwa penulis sebenarnya adalah orang yang mengalami kejadian tersebut. Kisah rumah berhantu itu terungkap tahun 1975 ketika pasangan suami istri pindah ke sebuah rumah di Amityville, New York. Pasangan baru pindah ini tidak tahu kalau rumah itu pada 13 tahun sebelumnya pernah terjadi pembantaian mengerikan. Putra pemilik ru

4 Misteri Didunia Yang Berhubungan Dengan Indonesia

Gambar
Yang bernama misteri adalah sesuatu yang belum ditemukan kebenaranya namun terdapat fakta fakta yang menunjukan adanya kebenaran dari misteri tersebut. Sebagian misteri dunia yang pernah kami ulas di anehdidunia.com ini, beberapa sudah mulai terkuak berkat kerja keras para ahli. Namun taukah anda sahabat Vanmau News.com bahwa beberapa misteri di dunia, ada yang dikatakan terjadi di negara kita maupun keberadaannya dikaitkan dengan Indonesia. Berikut misteri di dunia yang berhubungan dengan Indonesia. Misteri Penduduk Madagaskar Penduduk Madagaskar diyakini merupakan pendatang. Beberapa ahli meyakini bahwa orang Indonesia yang pertama kali mendiami pulau tersebut sekitar 2000 tahun yang lalu. Beberapa ahli lainnya meyakini bahwa penduduk Madagaskar adalah campuran antara orang Indonesia dan Afrika yang tiba pada masa lebih modern. Pada tanggal 21 Maret 2012, jurnal Proceedings of the Royal Society B menyimpulkan bahwa nenek moyang penduduk Madagaskar adalah orang Indonesia. M